Potensi Tradisi dan Adat Unik
Desa Jumbleng juga masih melestarikan berbagai tradisi lokal, misalnya Unjungan dan Sedekah Bumi di pemakaman Buyut Perawan dan Buyut Sambidoyong. Tradisi matahun ini menarik wisata budaya karena sarat nilai lokal, ornamen ogoh-ogoh unik, serta prosesi ritual yang bisa menjadi tontonan sekaligus pengalaman budaya langka bagi pengunjung.